Download Aplikasi Med Friend Store di App Store & Google Playstore sekarang juga
Deskripsi
Ultilox Forte suspensi mengandung kombinasi Magnesium hydroxide,
Aluminium hydroxide, dan Dimethicone. Kombinasi zat aktif ini berfungsi sebagai
antasida dan antiflatulent.
Komposisi
Tiap 5 ml Ultilox Forte suspensi mengandung : Al(OH)3 400 mg,
Mg(OH)2 400 mg, Simethicone 200 mg.
Kemasan
1 Botol
Indikasi / Manfaat /
Kegunaan :
Untuk mengobati gangguan pada saluran pencernaan seperti
gastritis, perut kembung, maag, dispepsia, hiatus hernia, tukak lambung dan
usus duabelas jari, kepenuhan, dan ketidaknyamanan akibat adanya kelebihan gas
pada saluran pencernaan.
Sub Kategori
Antasid, Obat Antirefluks & Antiulserasi
Tag
maag , gastritis , kembung , dispepsia , hiatus hernia , tukak lambung
Dosis
Dewasa
: 1 sdt 3-4 kali perhari,
Anak 6-12 tahun : ½ sdt 3-4 kali perhari.
Penyajian
Sebaiknya diberikan pada saat perut kosong.
Perhatian
Insufisiensi ginjal, diet rendah fosfat.
Efek Samping
Gangguan GI, diare, konstipasi.
Nama Standar MIMS
ULTILOX FORTE SYR 150ML
Nomor Izin Edar
DBL9004205033B1
Pabrik
Coronet Crown Pharmaceutical Industries.
Golongan Obat
Obat Bebas